Outfit ke Pantai yang Harus Kamu Perhatikan Saat Ingin Liburan

outfit ke pantai

Kali ini kita akan bahas mengenai outfit ke pantai, yuk kita simak bersama gaes. Saat liburan tiba, pasti yang paling asyik adalah tamasya. Tamasya bersama teman ataupun keluarga menjadi momen paling menyenangkan. Pantai merupakan tempat tujuan wisata yang masih menjadi primadona bagi para wisatawan.

Deburan ombak dengan rendahnya suara burung beterbangan menambah Indah suasana. Apalagi jika pantai tersebut memiliki pasir putih nan kemilau semakin memperlengkap keelokannya.

Beberapa pantai juga mempunyai vegetasi mangrove atau bakau yang bisa dijadikan ajang selfie.

Tetapi hati-hati, jangan bermain air dengan tanpa perhitungan di pantai yang memiliki keganasan ombak seperti pantai Selatan.

Alih-alih ingin bersenang-senang, uang terjadi bisa kabar duka karena tenggelam. Jangan sampai, ya. Nah bicara piknik ke pantai, tidak afdol kalau tidak bicara tentang outfit ke pantai.

Seperti apa sih outfit ke pantai itu? Apakah tidak bisa sama dengan saat kita berwisata ke gunung atau candi? Jawabannya tentu saja, ya. Pantai selalu dihuni oleh angin meskipun tidak semua pantai memiliki angin besar.

Pantai yang bukan menghadap samudera luas seperti Pantai Utara Pulau Jawa relatif tidak berombak dan berangin besar.

Akan tetapi, Pantai Selatan Pulau Jawa yang berhadapan dengan samudera luas berombak sangat besar dengan tiupan angin yang relatif kencang.

Yang perlu disadari adalah semua pantai jika siang hari cukup terik karena minimnya vegetasi pelindung.

Dengan demikian, pilihlah pakaian yang simpel, praktis dan ringan. Apalagi jika ingin masuk ke air, hindari pakai baju berat!

Yuk Kita Telusuri Style Outfit ke Pantai Berikut

Sebelum melanjutkan, jangan lupa kamu bagikan artikel keren dari Velofee Apparel ini ya gaes, supaya admin makin semangat untuk membagikan info seru dan menarik lainnya ke kamu semua.

  1. Gaya Hawaiian

Hawaii merupakan pulau yang kaya akan pantai Indah. Oleh karena itu gaya, Hawaiian sangat cocok sebagai outfit ke pantai.

Kain katun lembut dan ringan dengan motif flora atau fauna dan bisa juga bunga-bunga, dapat dikenakan baik dalam bentuk rok mini, rok pantai berupa kain tipis dibalutkan ringan pada tubuh. Bisa juga dibuat celana baik pendek maupun panjang.

Atasan bisa berupa blouse, kemeja lengan pendek maupun tank top dan bisa berupa kamisol. Lengkapi dengan topi lebar untuk melindungi wajah dari sengatan sinar ultraviolet.

Outfit ke pantai gaya Hawaiian juga bisa dengan cukup bercelana pendek bahan ringan atau rok pendek dipadu kaos berbahan katun yang tidak tebal, lengkapi dengan topi dan kaca mata.

  1. Gaya Punk

Gaya punk mungkin anda akan cukup bingung, seperti apa. Nah memang tidak harus mengenakan mode rambut punk.

Tetapi pakaian para punker bisa dijadikan alternatif asyik outfit ke pantai. Celana ringan dari bahan yang tidak berat, biasanya kain katun dengan beberapa saku, kalaupun celana panjang juga tidak dengan bahan yang berat.

Hindari bahan jeans karena terlalu berat dan ketika basah membuat tubuh semakin berat dan susah bergerak.

Kemudian untuk atasan bisa memakai kaos berbahan katun yang ringan dan dipadu dengan rompi kain yang juga berbahan ringan. Hindari payet berlebih. Rompi biasanya dibiarkan terbuka kancing depannya.

  1. Pakaian Olahraga

Ke pantai juga bisa mengenakan pakaian olahraga asal bukan celana training yang tebal. Anda bisa outfit ke pantai berupa celana short dengan kaos yang tidak terlalu tebal.

Bagi wanita yang memakai hijab bisa menggunakan celana senam yang bukan training tebal, kemudian atasan agak panjang hingga menutup paha dari bahan kaus ringan dan kenakan penutup kepala bahan katun ataupun spandex yang ringan pula.

Untuk aksi bisa ditambahkan topi dan kaca mata dan semua itu bisa juga didapatkan dari Velofee Apparel lho.

Bagaimana, outfit ke pantai yang tadi dibahas bisa dijadikan alternatif kan?

Jangan lupa follow akun Instagram kita di https://www.instagram.com/velofee.store/

Tinggalkan Balasan

Email Anda tidak akan di publikasikan. Bidang yang ditandai * harus diisi